Kamis, 20 Maret 2014



Alasan Saya Kuliah Di Universitas GUNADARMA dan Memilih Jurusan Akuntansi

Pada awalnya setelah lulus dari sekolah menengah atas saya berniat untuk melanjutkan kuliah di Universitas Negeri sampai saya mengikuti ujiannya seperti SIMAK UI dan SNPTN tetapi hasilnya tidak seperti apa yang saya inginkan. Dan akhirnya saya putus asa mengurungkan diri utuk kuliah di Universitas Negri
Setelah itu, saya binggung mau melanjut kuliah dimana. banyak undangan-undangan beasiswa yang saya terima dari Universitas TRISAKTI, Universitas GUNADARMA, dan Universitas DARMA PERSADA. Pada akhirnya orangtua saya menyarankan untuk mengambil beasiswa dari Universitas GUNADARMA karena potongan beasiswa dari try out  yang lumayan besar.

Dan mengapa saya memilih jurusan akuntansi ? karena saya mempunyai basic akuntansi dari Sekolah Menengah Atas. dan saya memang menyukai jurusan akuntansi tersebut, dan cepat tanggap dengan materi-materi akuntansi.
Suka duka kuliah di Gunadarma banyak sekali di mulai mempunyai banyak teman dari jurusan mana pun, bisa sharing dengan teman seangkatan, duka menerima nilai ipk turun drastis sampai naik drastis juga (Alhamdulillah), dapat dosen yang baik maupun kurang menyenangkan. itu lah suka duka kuliah di Gunadarma ini.

Sekian, tulisan saya. kurang lebihnya mohon maaf kalau ada salah-salah kata atau ucapan terima kasih :D

Tidak ada komentar:

Posting Komentar